Sering Minum Saat Makan Ternyata Bisa Sebabkan Masalah Kesehatan Ini

JABARNEWS | BANDUNG – Praktisi kesehatan dr. Zaidul Akbar memberikan tips hidup sehat dengan minum saat makan dan jangan terlalu sering minum air es.

Kebiasaan sering minum air es saat makan banyak dilakukan oleh kebanyakan orang, terutama ketika mengkonsumsi makanan pedas dan panas seperti bakso.

Dalam sebuah video berdurasi kurang dari satu menit Dr. Zaidul Akbar mengatakan bahwa sering minum es bisa menyebabkan masalah kesehatan ginjal.

Baca Juga:  Kali Bekasi Tercemar, 51 Ribu Pelanggan PDAM Tak Dapat Pasokan Air

Baca Juga: 24 Desa di Kota Sukabumi Berstatus Zona Hijau, Ini Daftarnya

Baca Juga: Ini Tanda Rusaknya Ekosistem Tubuh Menurut Dr. Zaidul Akbar

“Apalagi yang lebih parah adalah minum waktu makan, itu buruknya luar biasa,”kata Dr. Zaidul Akbar dilansir dari postingan Instagram @rhosa_liena.

Baca Juga:  3 Hal yang Buat Kiki Amalia Marah Besar terhadap Agung Nugraha, Nomor 1 Tidak Ada Ampun

Baca Juga: Agar Darah Tidak Mengental Dr. Zaidul Akbar Menyarankan Konsumsi Ini

Baca Juga: Kenali Tiga Manfaat Teh Hojicha Bagi Kesehatan Tubuh, Bisa Cegah Demam

Solusinya, ia mengatakan untuk minum sebelum atau sesudah makan.

Ia juga kembali menekankan untuk jangan minum pada waktu lagi makan.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Kesehatan 21 Juni 2022, Pemilik Rasi Bintang Sagitarius dan Capricorn

Baca Juga: Untuk Mengatasi Jerawat Yang Terus Bermunculan, Dr. Zaidul Akbar: Banyakin Ini

Baca Juga: Begini Cara Cegah Pikun Ala Dr. Zaidul Akbar

Demikian tips sehat dari Dr. Zaidul Akbar kali ini, jadi tips sehat ini bisa kalian terapkan di kehidupan sehari-hari, ***