Mau Buka UMKM Terkendala Modal? Begini Tips dan Strateginya, Buruan Simak

Ilustrasi Pelaku Usaha Memasarkan dan Menjual Produk UMKM di Pasar Online (Foto: Freepik)
Ilustrasi Pelaku Usaha Memasarkan dan Menjual Produk UMKM di Pasar Online (Foto: Freepik)

JABARNEWS I BANDUNG – Bagi yang ingin membuka Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) ada baiknya untuk menyimak artikel ini hingga tuntas. Pasalnya, ada sejumlah tips dan strategi membuka UMKM untuk pertama kalinya.

Tak dipungkiri, modal adalah salah satu unsur terpenting saat akan membuka sebuah usaha. Apalagi bagi para pemula yang baru ingin memulai meniti bisnisnya sendiri.

Baca Juga:  DPW Jabar Dorong UMKM Melek Digital

Akan tetapi, ada tips dan strategi yang bisa dimanfaatkan oleh para pemula ini terkait kendala modal. Bahkan, tak banyak yang tak mengetahui cara membuka usaha tanpa modal ini.

Baca Juga:  Sektor Tahan Banting, Bey Machmudin Dukung UMK Naik Kelas

Berikut akan dipaparkan bagaiman membuka usaha atau UMKM tanpa modal, sehingga bisa diaplikasikan oleh para pemula.

1. Memilih Usaha yang Sesuai dengan Kebutuhan Konsumen

Ketika Anda mendengar kata odol, maka merek apa yang sudah ada dalam otak Anda? Pepsodent atau Formula kah? Hal ini terjadi karena dulu belum ada banyak pesaing seperti jaman sekarang ini. Lalu bagaimana Anda tahu untuk mendapatkan bisnis yang sesuai dengan era millenial ini?

Baca Juga:  Puluhan Ribu Wisatawan Habiskan Libur Lebaran Kurban di Purwakarta