Antisipasi Penyebaran Covid-19, Satgas Evaluasi Pelaksanaan PTM di Kota Bandung

Ilustrasi PTM di Kota Bandung. (Foto: Dodi/JabarNews)

Sejauh ini, lanjut Asep, ada sebanyak 14 orang yang terkonfirmasi Covid-19 di lingkungan pendidikan berdasarkan hasil tes acak. Dia mengatakan 13 orang itu merupakan siswa dan satu orang guru.

Baca Juga:  Soal Ratusan Kader Mundur, Begini Tanggapan Ketua DPC Partai Demokrat Purwakarta

Akibatnya, dua sekolah harus ditutup sementara mengingat adanya 5 persen atau lebih murid yang terpapar Covid-19 di dua sekolah tersebut. Adapun dua sekolah itu, kata dia, ditutup selama 15 hari.

Baca Juga:  Polisi Berhasil Ungkap Identitas Mayat Perempuan yang Ditemukan di Arcamanik

“Artinya dua sekolah itu kembali sekolah dengan sistem pembelajaran jarak jauh (PJJ), sisanya hanya ruang belajarnya yang berhenti,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Ricuh Munas IX AMPI di Kota Bandung, Polisi Ungkap Penyebabnya