Bawaslu Jabar Tegas Larang Bawa Ponsel ke Bilik Suara TPS

Bawaslu Jabar
Ketua Bawaslu Jabar Zacky Muhammad Zam Zam. (Foto: Rian/JabarNews).

“Jadi difoto kemudian disetor ke tim kampanye, saya sudah nyoblos, gitu kan. Nah itu yang kita khawatirkan. Makanya KPPS dan PPS dari sejak awal masuknya pemilih itu wajib mengingatkan agar tidak membawa dan menggunakan ponsel di bilik suara,” bebernya.

Baca Juga:  Ciremai Fest 2024: Gerakkan Pariwisata dan Perkuat Pelestarian Gunung

Zacky menambahkan bahwa terkait hal tersebut, Bawaslu Jabar telah merekomendasikan ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) untuk menyediakan tempat penitipan ponsel para pemilih.

Baca Juga:  Total Korban Tragedi Kanjuruhan Berjumlah 754 Orang, Ini Rinciannya

“Kami sudah rekomendasikan. Kan nanti ada linmas, jadi bisa dititip di situ, dijaga linmas. Lalu kalau sudah nyoblos, mau foto TPS, silahkan,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Ditemukan Mayat Pria Korban Pembunuhan di Dasar Jurang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News