JABARNEWS | BANDUNG – Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi cuaca wilayah Jawa Barat hari ini, Selasa (11/7/2023) akan berawan hingga cerah.
Untuk prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat pagi hari, berawan dan cerah.
Sedangkan prakiraan cuaca wilayah Jawa Barat berpotensi berawan dan cerah pagi hari.
Siang harinya, cuaca di Jabar ini berpotensi diguyur hujan dan berawan.
Suhu udara wilayah Jawa Barat bagian Utara : 22 – 32°C