Berkat Ini, Banjir di Kawasan Gedebage Bisa Diatasi

Kondisi banjir di Gedebage, Kota Bandung. (Foto: Istimewa).

Oleh karenanya, kerja bakti menyasar sampah-sampah di pasar tradisional untuk dibersihkan. Juga pembersihan saluran air (selokan) kecil dan besar untuk mengurangi potensi mampetnya air yang melintas ke saluran tersebut.

Baca Juga:  Resmi Jadi Tersangka, Mantan Sekda dan Tiga Anggota DPRD Kota Bandung Ditahan KPK

“Memang tantangannya adalah membereskan sampah dari pasar tradisional. Sampah ini terbawa air dan berpotensi menjadi penyebab selokan mampet. Air menggenang dan akhirnya terjadi banjir,” bebernya.

Berdasarkan upaya tersebut, Aep mengatakan, banjir di kawasan Gedebage kini tak lagi berlangsung lama. Bahkan, dua kali kawasan ini diguyur hujan, namun tak terjadi genangan air yang menyebabkan banjir hingga mengganggu arus lalu lintas.

Baca Juga:  Yana Pastikan Pemkot Bandung akan Terus Berikan Layanan Prima untuk Warga

“Tidak sampai satu jam, genangan air sudah surut,” terang Aep.

Ia berharap, perbaikan beserta upaya menemukan solusi permasalahan banjir di kawasan Gedebage juga dibarengi kerja sama masyarakat dalam menjaga kebersihan.

Baca Juga:  KPK Sebut Jabar Jadi Provinsi Terdepan dalam Pendidikan Antikorupsi