Bey Machmudin Pastikan Bandara Kertajati Siap Terima Peralihan Penerbangan dari Husein Sastranegara

Bey Machmudin
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin. (Foto: Istimewa).

“Kami tinggal meyakinkan masyarakat bahwa ini bandara nomor dua terbesar di Indonesia, sesuai dengan namanya Bandara Internasional Jawa Barat, jadi kami berharap masyarakat Jabar memanfaatkannya,” ajaknya.

Baca Juga:  Penuhi Persyaratan Verfak, PDIP Cirebon Siap Menangkan Pilkada Dan Pilpres

Rute penerbangan yang akan dialihkan dari Bandara Husein Sastranegara ke Bandara Kertajati mulai tanggal 29 Oktober 2023, yaitu rute dari dan ke Balikpapan, Banjarmasin, Batam, Denpasar, Makassar, Medan, dan Palembang.

Baca Juga:  Bey Machmudin Pastikan Cadangan Beras di Jabar Aman hingga Akhir Tahun

“Jadi itu (rute) sementara, ke depannya tentu akan bertambah lagi,” tandasnya. (Red)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News