Blusukan ke Bandung Barat, Gibran Rakabuming Raka Bagikan Susu dan Buku

Wakil Presiden Terpilih Gibran Rakabuming Raka blusukan dan membagikan susu dan buku di Desa Wangunsari, Kabupaten Bandung Barat, Kamis (22/8/2024). (Foto: Istimewa).

Blusukan itu ia lakukan selama sekitar 40 menit. Dia dijadwalkan menyambangi tiga titik pada hari ini. Adapun dua titik lainnya, yaitu KPSBU Lembang, Kabupaten Bandung Barat serta Pasar Baru Kota Bandung. (Red)

Baca Juga:  Polisi Beberkan Konsisi Mayat yang Ditemukan dalam Selokan di Bandung Barat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News