Cegah Penularan Covid-19, Herman Suherman Minta Warganya Tak Pergi ke Luar Kota saat Libur Nataru

Bupati Cianjur Herman Suherman. (Foto: Dok. JabarNews).

“Antisipasi merebaknya kasus Covid-19 di Cianjur, kami sudah melakukan berbagai upaya, termasuk melakukan pemeriksaan terhadap tenaga kesehatan dan pegawai di lingkungan Pemkab Cianjur. Di Kabupaten Cianjur sudah ada alat Imunologi untuk tes imun di RSUD Sayang dan Labkesda Cianjur,” ucap Yusman.

Baca Juga:  Sungguh Tragis, 8 Ibu Hamil Di Purwakarta Terjangkit HIV-Aids

Ketika ada warga atau tenaga kesehatan serta pegawai yang mengalami gejala, seperti batuk, flu, pilek disertai demam, dapat memeriksakan diri ke rumah sakit atau labkesda untuk mengetahui secara pasti kondisi kesehatannya.

Baca Juga:  Tiket Kereta Api Untuk Libur Nataru Sudah Mulai Bisa Dipesan

“Kami juga meminta berbagai kalangan di Cianjur, kembali meningkatkan prokes ketat agar terhindar dari virus Covid-19 varian baru. Jika ada yang terpapar dapat langsung menjalani perawatan dan isolasi di RSUD Sayang Cianjur atau memeriksakan diri ke Labkesda Cianjur,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Uu Ruzhanul Ulum Pastikan Kebutuhan Pengungsi Korban Gempa Cianjur Terpenuhi