Data Dinkes Karawang, 743 Warga Terjangkit DBD, Delapan Orang Meninggal Dunia

Ilustrasi kasus DBD di Karawang. (foto: istimewa)

Karenanya, Yayuk meminta agar masyarakat mewaspadai DBD dan melakukan upaya pencegahan dan pengendaliannya.

Misalnya melalui gerakan pemberantasan sarang nyamuk (PSN) dengan 3M plus. Yakni, menguras atau membersihkan tempat penampungan air, menutup tempat penampungan air, dan mendaur ulang atau mengubur barang-barang bekas.

Baca Juga:  Walikota Tasik, Pengusaha Nakal Akan Diberikan Sanksi Tegas

“Plusnya itu dengan melakukan upaya tambahan seperti memakai kelambu, obat nyamuk. Dan dilakukan fogging sebagai langkag terakhir dalam pemberantasan sarang nyamuk DBD,” pungkasnya. (red)

Baca Juga:  Info Loker Operator Forklift di Karawang, Simak Syarat dan Cara Daftarnya