Dibalik Kapal Terdampar di Pantai Santolo Garut, Ada Nelayan yang Hilang

Kapal Nelayan Terdampar di Garut
Proses evakuasi kapal nelayan ke daratan Pantai Santolo, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Minggu (2/4/2023). (Foto: Polres Garut).

Korban, sambung Anang, diketahui Sabtu (1/4/2023) malam sekitar pukul 23.00 WIB melakukan aktivitas melaut sendirian untuk menebar jaring di perairan Santolo.

Baca Juga:  Korban Ke-5 Mobil Travel Masuk Jurang di Pakpak Bharat Kembali Ditemukan

Namun, kapal yang dibawa korban terlihat oleh nelayan lainnya terdampar di pesisir pantai daerah Santolo, Minggu (2/4/2023) pagi, sedangkan korban tidak diketahui keberadaannya.

Baca Juga:  Baru Belajar, Zidan Atlet Anggar Purwakarta berhasil Raih Juara 1 di Bandung

Adanya kejadian kapal terdampar tanpa awak itu, membuat jajaran Satpolairud, nelayan, dan unsur dari instansi lainnya melakukan pencarian terhadap korban, kemudian mengevakuasi kapal ke daratan.

Baca Juga:  Sampan Terbalik, Pria Asal Aceh Singkil Hilang Diterjang Ombak

“Sampai saat ini Satuan Polairud beserta nelayan dan masyarakat sekitar masih melaksanakan penyisiran untuk mencari korban,” tandasnya. (Red)