Diduga Rem Blong, Pengemudi Truk Bermuatan Coklat Bubuk Tewas di Tol Cipularang

Kondisi truk yang alami kecelakaan di lajur penyelamat di Ruas Jalan Tol Cipularang KM 91 B, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat. (Foto: Gin/Jabarnews)

“Untuk pemeriksaan sementara, diduga rem blong sehingga pengemudi mencoba masuk ke lajur penyelamat,” Ungkap Herdianto.

Lebih lanjut ia mengatakan, korban tewas saat ini telah berada di RS Abdul Radjak untuk penanganan lebih lanjut.

Baca Juga:  Taman Air Mancur Sri Baduga di Purwakarta Bakal kembali Dibuka, Ini Cara Dapatkan Tiket Gratisnya

Sedangkan, untuk kendaraan truk bermuatan serbuk coklat saat ini, ia mengatakan, telah berada di Bangkai Derek Jatiluhur setalah dilakukan evakuasi dalam waktu yang lama.

Baca Juga:  Polresta Deli Serdang Amankan Lima Pria dan Barang Bukti Narkoba

Berdasarkan pantauan dilapangan, truk mengalami kerusakan berat di bagian depan. Serbuk coklat yang tersimpan di dalam kemasan pun terlihat berceceran menyelimuti hampir keseluruhan truk. (Gin)

Baca Juga:  Petugas Sigap Bantu Warga yang Alami Kecelakaan saat Operasi Ketupat Lodaya 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News