DLH Kota Bandung Beberkan Rencana Atasi Krisis TPA Sarimukti

DLH Kota Bandung
Sekretaris Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bandung Sopyan Hernadi. (Foto: Istimewa).

Sopyan juga menjelaskan tentang rencana pengembangan sejumlah Tempat Pengolahan Sampah Terpadu (TPST) di Kota Bandung. Fasilitas ini diharapkan dapat mengurangi volume sampah yang dibuang ke TPA.

Baca Juga:  Catat! Ini Rencana Lokasi Pos Vaksin di Kota Bandung

“Jika semua fasilitas ini berfungsi sesuai rencana, mereka dapat mengolah sampah sebesar 559 ton per hari, dengan residu yang dibuang ke TPA hanya sebesar 20 persen. Ini berarti sebanyak 447 ton atau setara dengan 79 ritase per hari dapat dikurangi dari sampah yang dibuang ke TPA Sarimukti pada awal 2026,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Jembatan Asia Afrika Kota Bandung Kotor Bahkan Bau Pesing, Apa Tindakan Dishub?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News