Dua Pemuda Alami Kecelakaan di Kecamatan Maniis Purwakarta, Kapolres Beri Imbauan Ini

Personel Polsek Maniis saat mengevakuasi korban Kecelakaan. (Foto: Dok. Polsek Maniis).

Dua remaja tersebut, sambung dia, dilarikan ke Puskesmas Maniis guna mendapatkan perawatan medis.

“Pengedar dan penumpang motor tersebut dilarikan ke Puskesmas Maniis, dan alhmdulilah tak ada korban jiwa. Pengemudi hanya alami luka-luka,” tutur Suparlan.

Baca Juga:  Jelang Pilkada Purwakarta, Lilik Ardiansyah Gencar Temui Ulama

Melihat peristiwa tersebut, Kapolsek Maniis mengimbau masyarakat yang melintas di jalur kecamatan Maniis agar dapat berhati hati serta tetap mematuhi peraturan dan Rambu-rambu Lalulintas, Marka jalan serta Rambu-rambu peringatan lainnya

Baca Juga:  Kecelakaan di Tol Cipali KM 93, Dua Orang Tewas

“Kami juga mengimbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati dalam berkendara. Kami imbau kepada masyarakat agar lebih berhati-hati dalam berkendara, ingat keselamatan nomor satu,” pesan AKP Suparlan. (Gin)

Baca Juga:  Jalan Rusak Parah, Warga Jaya Mukti Purwakarta Nekat Minta Sumbangan ke Pengendara yang Melintas