Gara-gara Bank Emok, Suami Tega Bunuh Istri di Banjaran Bandung

kasus pembuhunan
Ilustrasi kasus pembuhunan. (Foto: iStockphoto).

“Kemudian warga melapor kepada RT RW, kemudian melapor kepada Polsek Banjaran,” jelasnya.

Setelah mendapat laporan, Polsek Banjaran bersama Satreskrim Polresta Bandung langsung melakukan olah TKP.

Baca Juga:  HUT RI ke-78, Haru Suandharu Ingatkan Masyarakat Pegang Teguh Nilai-nilai Pancasila

“Dari serangkaian olah TKP yang dilakukan Satreskrim Polresta Bandung dan Polsek Banjaran, maka patut diduga yang menjadi pelaku adalah suami korban sendiri yang bernama ID (41),” bebernya.

Baca Juga:  BPJS Ketenagakerjaan Kabupaten Bandung Hadir di Podomoro Park

Imron menyebutkan, saat ditemukannya korban, kondisi rumah dalam keadaan terkunci. Seolah-olah pelaku yang tak lain adalah suami korban tidak ada di lokasi kejadian (rumah).

Baca Juga:  Prokes Sudah Disiapkan, KPU Cianjur Ajak Masyarakat Datang ke TPS

“Korban pada waktu dirumah terjadi cekcok sama pelaku, kemudian korban di dorong oleh pelaku kedalam kamar,” tuturnya.