Herman Suherman Akui Wisata di Cianjur Kurang Promosi

Herman Suherman
Pengukuhan Pengurus Badan Promosi Pariwisata Daerah Kabupaten Cianjur, di Hotel Cianjur. (Foto: Humas Pemkab Cianjur).

“Nah! Yaitu dengan cara membuat event kalender wisata di Cianjur,” ujarnya.

Lebih lanjut Herman memaparkan, bahkan setiap bulan harus ada event besar wisata yang melibatkan semua unsur. “Baik itu stakeholder baik pemerintah maupun masyarakat,” sambung Bupati Cianjur.

Baca Juga:  Duh! Herman Suherman Sebut Logistik Korban Gempa Cianjur Hanya Cukup Sampai Lima Hari Lagi

Keberhasilan wisata tidak bisa ditangani oleh dinas pariwisata/pemerintah saja atau oleh Badan Promosi Pariwisata Daerah saja melainkan harus adanya kerjasama saling melengkapi tentunya ada keterlibatan semua unsur terkait yang mendukung itu dengan kebersamaan semua stakeholder. Kata Bupati

Baca Juga:  Bingung Cari Oleh-oleh Khas Purwakarta, Datang Saja ke Tempat Ini

Diketahui, Badan Promosi Pariwisata Daerah Kabupaten Cianjur periode tahun 2023 hingga 2027 ini di ketuai oleh Danial Darmawan, Wakil Ketua Neneg Sumaryanti, Sekretaris Budi Santoso dan Anggota Ganjar Suryana, Pupu Syarifudin, R. Yulian Faluzia dan Dayat Hidayat.

Baca Juga:  Aksi Heroik Nenek Tua Taklukan Pelaku Begal hingga Kejebur Got

Terlihat hadir Kepala Disparpora Kab. Cianjur, Kepala DPMPTSP Kabupaten Cianjur, Kepala Diskoperdagin, Katua PHRI Kab Cianjur Serta yang lainnya. (Mul)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News