Herman Suryatman Minta RSUD di Jabar Beri Pelayanan Cepat dan Prima kepada Masyarakat

Sekda Jabar
Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Barat Herman Suryatman. (Foto: Istimewa).

“Kenapa penguatan penting? Untuk menjamin layanan kesehatan di rumah sakit di Jawa Barat untuk 50 juta penduduk Jawa Barat itu optimal. Karena layanan kesehatan salah satu layanan dasar yang harus kami seriusi untuk masyarakat Jawa Barat,” ucapnya.

Baca Juga:  Bey Machmudin Tegaskan Polhut Garda Terdepan Lindungi dan Amankan Kawasan Hutan

Sementara itu, Direktur RSUD Al-Ihsan Dewi Basmala mengatakan bahwa pihaknya berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat. Nantinya, pelayanan yang telah diberikan RSUD Al-Ihsan dapat diduplikasi oleh RSUD di Jabar.

Baca Juga:  Timnas Menang Lawan Taiwan, Begini Tanggapan Febri

“Jadi kami dengan ARSADA, Asosiasi Rumah Sakit Daerah, tentu ingin membuat juga Jawa Barat itu RSUD-nya maju, sehingga mungkin kedepan kita akan membuat suatu prototype untuk Jawa Barat,” ucap Dewi. (Red)

Baca Juga:  Ini Penyebab Truk Tronton Terguling di Gentong Tasikmalaya, Ternyata...

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News