HSN 2024, Bey Machmudin: Santri Pilar Masa Depan Bangsa

Bey Machmudin
Pj Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin menjadi Pembina Apel Peringatan Hari Santri Nasional (HSN) Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2024 di halaman depan Gedung Sate, Kota Bandung, Selasa (22/10/2024). (Foto: Biro Adpim Jabar).

Tak hanya itu, sebanyak 5.000 sertifikat halal juga diserahkan kepada pelaku UMKM di Jawa Barat sebagai bentuk dukungan terhadap pengembangan usaha kecil dan menengah di provinsi ini.

Hari Santri, lanjut Bey, bukan hanya milik santri dan pesantren, tetapi milik seluruh elemen bangsa yang mencintai negara ini.

Baca Juga:  Buntut Pembatalan Acara Anies di Bandung, Ombudsman Panggil Pj Gubernur Jawa Barat

“Hari Santri adalah milik kita semua.Mari rayakan dengan penuh kebanggaan dan komitmen untuk terus membangun Indonesia,” ajaknya.

Peringatan Hari Santri 2024 ini menjadi momentum penting untuk mengingatkan santri bahwa mereka memegang peranan besar dalam membentuk masa depan Indonesia.

Baca Juga:  Video: Awas! Kirim Stiker Whatsapp Ini Bisa Kena Denda Rp 6 Miliar

Dengan semangat juang yang diwariskan oleh para pendahulu, santri diharapkan mampu menghadapi berbagai tantangan global, menciptakan inovasi, dan terus berkontribusi untuk kemajuan bangsa. (Red)

Baca Juga:  Bey Machmudin Pimpin Upacara Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News