Ihsanudin Beberkan Soal Rumor Dedi Mulyadi Gabung Gerindra: Kabarnya Sih Begitu

Wakil Ketua DPD Gerindra Jabar Ihsanudin. (Foto: Istimewa).

Karena, lanjut dia, Gerindra ini tempat dimana para politisi mengabdikan dirinya melayani kepedulian terhadap rakyat kecil.

“Apalagi yang saya saksikan terutama di media sosial, di youtube, di Facebook, ya, di media sosial lah kang Dedi ini gerakannya relatif bagus dan pro rakyat ya apa door to door banyak membantu fakir miskin anak anak yatim janda janda tua. Dia lakukan gerakan itu gerakan pro rakyat,” ungkapnya.

Baca Juga:  Begini Tanggapan Ridwan Kamil Soal Dedi Mulyadi Hengkang dari Golkar

“Dengan masuknya kang Dedi ini Gerindra terutama saya secara pribadi akan menggelar karpet merah ini terbuka seluas luasnya untuk Dedi Mulyadi dan kawan kawan yang memang punya visi yang sama dengan Gerindra untuk sejahterakan rakyat membuat apa penegakan hukum adil dan memakmurkan rakyat,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Yusril Tak Diundang Prabowo Saat Deklarasi Bersama PAN dan Golkar, Ada Apa?