Imron Pastikan Pastikan Stok Pangan dan Kebutuhan Pokok di Cirebon Aman, Tapi…

Bupati Cirebon
Bupati Cirebon Imron. (Foto: Cerebon Raya).

Contohnya harga telur ayam, yang saat ini rerata para pedagang menjual Rp30.000 per kilogram, dari harga normal berkisar Rp24.000 per kilogram, karena pasokan turun akibat cuaca ekstrem.

Baca Juga:  Pencari Gurita Asal Simeulue Hilang, Perahunya Ditemukan Terdampar di Pantai Meunafa

“Hanya telur yang mengalami kenaikan yang biasa Rp20-24 ribu per kilogram, kini di jual Rp30 ribu, karena terhambatnya distribusi akibat cuaca buruk,” tuturnya.

Baca Juga:  Hati-hati Berlibur saat Nataru, Ini Daftar Titik Rawan Bencana di Cianjur

Harga kebutuhan lainnya, lanjut Imron, seperti beras, cabai, bawang merah, bawang putih, minyak goreng, dan lainnya juga masih dalam batas aman.

Seperti harga beras medium yang dijual tidak melebihi harga eceran tertinggi (HET) yaitu Rp9.000 per kilogram, kemudian bawang merah Rp29.000 per kilogram, cabai merah Rp21.000 per kilogram, dan lainnya. (Red)

Baca Juga:  Polresta Cirebon Ungkap 2 Kasus Tindak Pidana, 9 Tersangka Diamankan