Ini Cara Gentong Geulis Supaya Terus Dekat dengan Masyarakat di Purwakarta

Gentong Geulis
Gentong Geulis dalam acara puncak peringatan Milad dan Haul Pondok Pesantren Al Muhajirin ke-30. (Foto: Dok. Gentong Geulis).

“Karena citarasa yang sangat menyenangkan tersebut dan sambutannya masyarakat sangat positif dengan keberadaan Gentong Geulis ini dikalangan muda. Dengan hadirnya Gentong Geulis di berbagi event, produk Gentong Geulis lebih dikenal masyarakat luas dan membuat produk asli Purwakarta ini dikenal Dunia. Jadi teruslah berkarya, diluar sana pasti banyak orang yang menilai kita, tak peduli apakah nilai 0 atau 10, yang penting dapat bermanfaat bagi orang banyak,” ungkap Ita. (Gin)

Baca Juga:  Kapolres Purwakarta Ingatkan Jajarannya Jaga Netralitas di Pilkada 2024