Ini Nama dan Lokasi Tiga Daerah Otonom Baru di Kabupaten Bogor

Tangkap layar-Peta pemekaran DOB di Kabupaten Bogor. (Foto: YouTube/@data).
  1. Kabupaten Bogor Barat
    Kabupaten Bogor Barat akan dimekarkan dari Kabupaten Bogor. Ada 14 Kecamatan yang akan bergabung ke dalam Kabupaten Bogor Barat ini.
Baca Juga:  Siswi SMP Asal Depok Terseret Arus Sungai di Curug Kembar Bogor

Adapun ke-14 Kecamatan tersebut yakni, Tenjo, Parung Panjang, Jasinga, Cigudeg, Rumpin, Sukajaya, Nanggung, Leuwiliang, Leuwisadeng, Cibungbulang, Pamijahan, Ciampea, Dramaga, dan Tenjolaya.

  1. Kabupaten Bogor Selatan
    Kabupaten Bogor Selatan akan dimekarkan dari Kabupaten Bogor.
Baca Juga:  Dinkes Cimahi Catat 600-an Vial Vaksin Covid-19 Kedaluwarsa Pada Awal Maret

Ada 7 kecamatan yang akan bergaung ke dalam pemekaran Kabupaten Bogor Selatan ini yakni, Tamansari, Cisarua, Megamendung, Ciawi, Caringin, Cigombong, dan Cijeruk.

Baca Juga:  Waduh! Truk Tangki BBM Terbakar di SPBU Gandoang Bogor Pagi Tadi