Jelang Pilkada Serentak 2024, Polres Purwakarta Terus Perkuat Sinergitas

Polres Purwakarta
Kegiatan Rakor Lintas Sektoral Operasi Mantap Praja Lodaya 2024 di Polres Purwakarta. (Foto: Dok. Polres Purwakarta).

“Kami berharap dengan Rakor ini kita semua mampu menunjukkan kesiapan dan komitmen seluruh stakeholder dalam menyukseskan Pilkada Serentak 2024 di Kabupaten Purwakarta,” ungkap Lilik.

Kapolres mengaku, pihaknya mengerahkan segala sumber daya yang ada serta memperkokoh sinergi antara semua pihak seperti penyelenggara pemilu, TNI, pemerintah daerah dan mitra keamanan lainnya.

Baca Juga:  Ini Penyebab Truk Tangki Muatan Minyak Goreng Masuk Sungai di Serdang Bedagai, Warga Panen Minyak Goreng

“Pentingnya koordinasi yang efektif antar-instansi dan lembaga tidak bisa diabaikan. Kita harus memastikan bahwa semua pihak, mulai dari aparat keamanan, pemerintah daerah, hingga masyarakat, memiliki pemahaman dan komitmen yang sama dalam menyukseskan Pilkada 2024, baik pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Purwakarta serta Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat,” ucap AKBP Lilik. (Gin)

Baca Juga:  Resmi Pimpin Kosgoro Purwakarta, Yogie Mochamad; Insya Allah Partai Golkar Menang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News