Komeng Harap Partisipasi Pemilih di Pilkada Bogor 2024 Meningkat

Komeng
Anggota DPD RI Alfiansyah Bustami alias Komeng. (Foto: Istimewa).

Oleh karena itu, Komeng berharap masyarakat dapat menggunakan hak pilihnya dengan bijak dan angka golongan putih atau golput (tidak memilih) dapat semakin menurun.

Baca Juga:  Beberapa Calon Perempuan Ini Bakal Jadi Lawan Terkuat Ambu Anne di Pilkada 2024 Purwakarta, Siapa Saja?

Dengan dukungan masyarakat, proses demokrasi di Indonesia dapat terwujud dengan baik dan meraih hasil maksimal.

Selama proses pencoblosan, Komeng terlihat santai dan tidak membutuhkan waktu lama untuk memilih calon kepala daerah pilihannya.

Baca Juga:  Gedung Kesenian Ciamis Dinilai Tidak Layak

Menurutnya, memilih calon kepala daerah yang tepat dapat dilihat melalui latar belakang dan kinerja mereka selama ini, sehingga tidak sulit baginya untuk menentukan pilihan.

Baca Juga:  Nafsu Makan Bertambah Saat Menstruasi, Ini Penjelasannya

“Nggak, kan mereka-mereka udah ketahuan track record-nya,” bebernya.