Minimalisir Dampak Negatif Teknologi Digital, Uu Ruzhanul Ulum Tekankan Pentingnya Keterbukaan Informasi Publik

Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum
Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum saat Penganugerahan Keterbukaan Informasi Publik pada Badan Publik Tingkat Jabar tahun 2022, Komisi Informasi Provinsi Jabar di Gedung Sate, Kota Bandung, Kamis (8/12/2022). (Foto: Rian/JabarNews).

Dalam meminimalisir berita hoaks, UU Ruzhanul Ulum akan memberikan edukasi kepada masyarakat terkait teknologi digital, khususnya dalam penyebaran berita hoaks.

Baca Juga:  Soal SE Penggunaan Pengeras Suara, Uu Ruzhanul Ulum: Mendag Yaqut Jangan Bikin Gaduh!

“Kita meminimalisir dampak negatif dari dunia digital. Mari kita sebijak mungkin memanfaatkan teknologi. Maka Pemerintah Provinsi Jabar akan terus memberikan pemahaman, pencerahan kepada masyarakat terkait teknologi digital ini,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Darurat Sampah di Bandung Raya: TPA Sarimukti Overload, Capai 942 Ton per Hari