Musrembang Jabar 2024, Bey Machmudin: Titik Mulainya Pembangunan Jabar Yang Lebih Maju

Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin
Pj Gubernur Jabar Bey Machmudin

Sementara itu terdapat enam isu strategis pembangunan daerah tahun 2025-2045, yakni green dan blue economy, kualitas SDM, kesenjangan pembangunan dan infrastruktur layanan dasar, keberlanjutan daya dukung dan daya tampung lingkungan, keberlanjutan penataan ruang hingga kualitas tata kelola pemerintahan.

Baca Juga:  Setiawan Wangsaatmaja: Wawasan Lingkungan Harus Ditanamkan sejak Dini

Di samping itu terdapat isu besar lain yang membersamai pembangunan, khususnya di tahun 2025 antara lain RPD 2024-2026 (masa transisi), UU No 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Pemerintah dan Daerah, transisi tahun politik serta kondisi ekonomi yang tidak menentu yang dipengaruhi ekonomi global dan nasional.

Baca Juga:  Satgas Covid-19 Apresiasi Vaksinasi Drive Thru Presisi Polres Purwakarta

“Maka tema pembangunan Jawa Barat 2025 adalah pemerataan pembangunan untuk mendukung kemajuan masyarakat Jawa Barat,” ungkapnya.***