Nakes dan Polisi Bantu Pemudik yang Pingsan di Rest Area 97 Tol Cipularang Purwakarta

Polres Purwakarta
Petugas Kepolisian dan Tim Nakes Pos PAM rest area 97 B Tol Cipularang, Kecamatan Darangdan, Kabupaten Purwakarta saat evakuasi korban pingsan. (Foto: Dok. Polres Purwakarta).

“Setelah mendapatkan pertolongan pertama, lalu kami pun membawa korban ke RSUD Bayu Asih Purwakarta untuk penanganan lebih lanjut. Berdasarkan keterangan keluarga korban bahwa korban memiliki riwayat penyakit jantung. Jadi korban pingsan diduga akibat serangan Jantung,” ucap Yoga.

Baca Juga:  Walikota Cirebon Desak Jajarannya Harus Kreatif Tingkatkan PAD

Yoga mengatakan, aksi cepat tanggap ini bagian dari tugas pokok pengamanan pihak Kepolisian yang bertugas mengamankan jalannya kelancaran arus balik mudik lebaran 2023

Baca Juga:  Puluhan Ribu KPM di Purwakarta dapat Bantuan Pangan, Benni Iwan Beberkan Hal Ini

“Sebagimana arahan Pak Kapolres Purwakarta, dalam pengamanan Arus mudik lebaran 2023 ini, polisi dituntut harus sigap melayani jalannya arus balik mudik lebaran,” sebutnya.

Yoga menambahkan, bahwa dalam mengamankan jalannya arus balik mudik lebaran, Polisi harus cepat tanggap dalam melayani pemudik.

Baca Juga:  Selama Anne Ratna Mustika Jabat Bupati, Kabupaten Purwakarta Sabet 273 Penghargaan

“Polisi yang bertugas di pengamanan mudik, dituntut harus sigap melayani pemudik demi kelancaran arus mudik lebaran 2023,” ujar Yoga. (Gin)