Nenek Lansia di Karawang Tewas Saat Rumahnya Terbakar, BPBD Ungkap Penyebabnya

Ilustrasi- Korban tewas. (Thinkstockl

Korban kemudian dilarikan ke RSUD untuk pemeriksaan lebih lanjut. Namun sayangnya nyawa nenek tersebut sudah tidak tertolong.

Penyebab kebakaran masih menjadi misteri dan terus dalam proses penyelidikan.

Baca Juga:  Penyetaraan Agama dan Moral Didasari Pancasila

Rohmat menjelaskan bahwa saat kejadian, banyak pemilik rumah di perumahan tersebut yang sedang berada di luar kota sehingga rumah-rumah dalam keadaan kosong.

Baca Juga:  Baznas Jabar Tetapkan Zakat Fitrah Tahun 2022, Berikut Besarannya untuk Setiap Daerah

“Iya, perumahan banyak yang kosong karena pemiliknya sedang mudik. Namun, kami memastikan api tidak akan menjalar lebih jauh,” tandasnya. (red)

Baca Juga:  Kiat Bank Bjb Tingkatkan Potensi Pendapatan Daerah Secara Digital

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News