Dia mengaku, untuk mewujudkan harapan para anak muda itu harus ada sebuah ekosistem. Ekosistem yang dimaksud Yogi adalah tentang menciptakan wirausaha baru yang masih minim.
“Gimana caranya tumbuh? Dan kalau kata Anies Baswedan menyampaikan bahwa tugas negara terutama di level kota juga yang memfasilitasi supaya akhirnya mudah ini aspirasinya bisa kita terima, kemudian kita bisa kita jalankan,” bebernya.
“Kemarin juga kan ada peraturan daerah ekonomi kreatif, itu coba dibenahi dari pusat sampai daerah,” tandasnya. (Red)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News