Pemkot Bandung Akan Bangun 16 Gedung SMP Baru, Ini Tujuannya

Ilustrasi bangunan sekolah dasar. (Foto: Pixabay)

“Blind spot ada beberapa di Sukajadi, Ujungberung ada 8, juga Gedebage perlu beberapa lokasi SMP. Supaya nanti pemerataan akses pas PPDB tidak kesulitan,” kata Tantan.

Baca Juga:  Stok Beras di Kota Bandung Dipastikan Aman Jelang Lebaran, Tapi Harga Tetap Naik

Terkait dengan kebutuhan Guru, dia mengatakan saat ini pihaknya memetakan kebutuhan guru SMP baru tersebut.

“Nanti tinggal dipikirkan nanti gurunya filial. Tidak usah khawatir urusan wajib kebutuhan dasar masih diprioritaskan,” kata dia. (Red)

Baca Juga:  Sadis! Begini Cara Siswa SMK di Cianjur Bunuh Pacarnya yang sedang Hamil