Polres Garut Peringatkan Pemudik untuk Hindari Kecelakaan di Jalur Mudik

Ilustrasi pemudik yang melintasi wilayah Jawa Barat. (Foto: Dok Humas Pemprov Jabar)

Polisi sempat beberapa kali memberlakukan satu arah atau “one way” untuk menarik arus kendaraan dari arah Bandung untuk mengurai kepadatan di jalur tersebut.

Baca Juga:  Pemda Provinsi Jabar akan Sesuaikan 1.368 Jabatan Fungsional di Fase Kedua

Jalur nasional di Garut itu memiliki titik rawan macet, karena adanya aktivitas pasar seperti Pasar Limbangan, Lewo, Bandrek, dan Malangbong.

Baca Juga:  Ema Sumarna Pastikan Harga Pangan di Kota Bandung Stabil

“Hingga sore ini kami sudah melakukan 10 kali ‘one way’ sepenggal di beberapa titik yang menjadi hambatan para pengendara, pemudik, terutama dari arah Bandung menuju Tasikmalaya,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Gara-gara Ini, Target PAD Sektor Pariwisata di Garut Naik Jadi Rp2,8 Miliar

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News