Soal Pelantikan Anggota DPRD Jabar Periode 2024-2029, Badan Kehormatan Ungkap Hal Ini

Hery Dermawan
Ketua Badan Kehormatan DPRD Provinsi Jawa Barat Herry Dermawan, Kota Bandung, Jumat (30/8/2024). (Foto: Istimewa).

Kemudian selama 5 tahun atau periode 2019-2024 tidak ada pelanggaran kode etik atau tata tertib, dan pelanggaran lainnya. Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat 2019-2024 tercatat sangat baik dari aspek kedisiplinan hingga kepatuhan terhadap kode etik atau tata tertib.

Baca Juga:  BKKBN Paparkan Lima Pilar Pencegahan Stunting, Salah Satunya Dilakukan PDIP Jabar

”Alhamdulillah, kedisiplinan Anggota DPRD Jawa Barat sangat tinggi. Kehadiran mereka luar biasa, baik dalam rapat paripurna, kunjungan kerja, maupun Pansus. Kinerja mereka sangat baik memaksimalkan perannya sebagai wakil rakyat,” kata Herry Dermawan.

Baca Juga:  Soal Infrastruktur Jalan, GMNI Cianjur Ancam Unjuk Rasa

Selama 5 tahun ini pun BK DPRD Jawa Barat tidak pernah menyidangkan anggota dewan baik pelanggaran kecil hingga besar. Melihat kedisiplinan Anggota DPRD Jawa Barat periode 2019-2024 sangat baik, pihaknya percaya Anggota DPRD Jawa Barat periode 2024-2029 bisa semakin baik dari periode sebelumnya. (Red)

Baca Juga:  Ratusan Personel Satpol PP Jaga Ketertiban Asia Africa Festival 2024

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News