Waduh! Siswa SD Tertimpa Reruntuhan Bekas Bangunan Kamar Mandi, Begini Kondisinya

Siswa SDN 104301 Sei Rampah dikabarkan tertimpa reruntuhan bekas kamar mandi sudah melakukan aktivitas belajar. (Foto: Ahmad/JabarNews).

“Dianjurkan guru tidak sekolah selama 1 hari, setelah itu kami kembali sekolah,” papar dia.

Terpisah, seorang warga, Ani bersyukur atas respon cepat para guru dan dinas Pendidikan yang langsung membawa para pelajar berobat ke klinik dan tukang urut untuk melihat kondisi pelajar yang tertimpa reruntuhan bekas kamar mandi.

Baca Juga:  Realisasi Program Disbudpar Kota Bandung Caturwulan I, Sampai Hari Ini Tidak Tampak

“Dinas Pendidikan cukup respon atas kejadian itu, selain dibawa ke klinik, pelajar tersebut juga dibawa ke rumah sakit untuk rontgen agar diketahui pelajar tersebut mengalami luka bagian tulang,” paparnya. (Mad)

Baca Juga:  Warga Miskin Serdang Bedagai Dapat Bantuan Sembako