JABARNEWS | BANDUNG – Ada sejumlah makanan yang dilarang dikonsumsi oleh penderita infeksi saluran kemih atau ISK.
Agar tidak semakin memperparah Kondisi tersebut, makanan yang dilarang dikonsumsi oleh penderita infeksi saluran kemih ini penting diketahui.
JabarNews.com melansir dari banyak sumber, berikut makanan yang dilarang dikonsumsi oleh penderita infeksi saluran kemih:
Pertama. Buah-buahan Asam – Buah merupakan sumber serat yang baik untuk diet sehat, tetapi buah-buahan yang mengandung banyak asam juga dapat mengiritasi saluran kencing dan an memperburuk gejala.
Jadi cobalah untuk menghindari lemon, jeruk, grapefruits, dan tomat ketika Anda sedang mengobati infeksi saluran kencing.