Duh! Ade Armando Kembali Dilaporkan Kepolisi, Kali Ini Terkait Tragedi Kanjuruhan

Pegiat media sosial Ade Armando. (Foto: Detik.com).

Selain itu, AA dalam video tersebut juga tidak mengucapkan rasa duka atau memberikan empati kepada para Aremania. AA juga dinilai memojokkan Aremania dalam sebuah video yang diunggah beberapa waktu setelah tragedi Kanjuruhan.

Baca Juga:  Ratusan Anggota LSM GMBI Geruduk Dinas Pendidikan Indramayu

“Dia main langsung tembak saja, seolah-olah mendiskreditkan Aremania. Dalam hal ini, Aremania disebut sebagai preman, sok jagoan dan sebagainya,” ujarnya.

Dia mengharapkan, dengan adanya laporan kepada pihak kepolisian tersebut, ia berharap proses hukum bisa berjalan netral dan objektif. Laporan tersebut diharapkan bisa memberikan rasa keadilan bagi Aremania.

Baca Juga:  TGIPF Temukan Bukti Baru Soal Tragedi Kanjuruhan

“Jadi apapun alasannya proses hukum terus dijalankan. Tidak bisa tidak. Soal nanti klarifikasi, kita kembali pada klien kita,” ujarnya.

Sementara itu Kasat Reskrim Polresta Malang Kota AKP Bayu Febrianto Prayoga mengatakan bahwa pihak kepolisian telah menerima laporan dari tim pengacara salah satu koordinator Aremania tersebut.

Baca Juga:  Polisi Panggil 29 Saksi Terkait Tragedi Kanjuruhan