Lord Rangga Klaim Adakan Pertemuan dengan Pemimpin Korut, Langsung Diserang Netizen

Karikatur Lord Rangga dan Kim Jong Un. (Foto: Dodi/JabarNews).

“Untuk membahas konflik dan perang dunia 3, demi keselamatan bumi,” tambahnya.

Tidak hanya itu, Lord Rangga pun mengunggah foto dirinya bersama Kim Jong Un yang tengah berdampingan, namun setelah ditelusuri beberapa pihak ternyata diketahui foto tersebut hanya editan.

Baca Juga:  Rizky Billar Kembali Memanas Dengan Netizen

Pernyataan Raden Rangga Sasana lengkap dengan foto tersebut diunggah dalam Instagram pribadinya pada 20 Maret 2022, hingga mengundang reaksi kocak para pengguna Instagram.

Baca Juga:  Ratu Tisha Sebut PSSI akan Segera Sosialisasikan VAR

“Jangan lupa diminum obatnya Rangga, biar jangan kumat-kumat,” komentar seorang netizen.

“Membosankan lihat halu mu Lord,” sahut netizen lainnya. (Dodi)

Baca Juga:  Farhat Abbas Cari Perkara! Bela Ferdy Sambo, Disemprot Netizen