Meski Gagal Lolos Olimpiade 2024, Erick Thohir Sampaikan Terima Kasih ke Pemain Timnas Indonesia U-23

PSSI
Ketua Umum PSSI Erick Thohir. (Foto: PSSI).

“Timnas ini punya generasi emas. Ada Witan, Marselino, Rizki Ridho, Ernando, plus pemain naturalisasi. Lalu kita punya blueprint hingga 2045, dan kita konsisten lakukan training jangka panjang. Artinya program yang kita jalankan sudah on the track,” bebernya.

Baca Juga:  Rumit! Dua Anak Ini Gugat Ayah Kandung Usia 85 Tahun Rp3 Miliar

“Kita akan konsisten dan perbaiki yang masih kurang. Karena bagaimanapun, dengan pencapaian timnas U-23 ini kita punya kebanggaan baru dan terbukti sepakbola makin menyatukan Indonesia,” tandasnya. (Red)

Baca Juga:  Klub Asal Thailand Muangthong United Tertarik Boyong Febri Hariyadi

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News