BPBD Jabar - hasil pencarian
Jika Anda tidak puas dengan hasilnya, silakan melakukan pencarian lain
BNPB: Sebanyak 1.213 Keluarga di Garut Terdampak Bencana Banjir dan Longsor
JABARNEWS | GARUT - Berdasarkan data dari Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), sebanyak 1.213 keluarga yang terdiri atas 3.702 jiwa terdampak bencana banjir dan...
Kebakaran Kembali Terjadi di Gunung Ciremai Kuningan, Ini Kata BTNGC
JABARNEWS | KUNINGAN - Kawasan hutan Taman Nasional Gunung Ciremai, Kabupaten Kuningan kembali terbakar pada Minggu (25/9/2022).
Kepala Taman Nasional Gunung Ciremai (BTNGC) Teguh Setiawan...
Kisah Nenek 83 Tahun yang Hilang Misterius di Sungai Cisokan Cianjur, Ternyata…
JABARNEWS | CIANUJUR - Seorang nenek bernama Epon (83) warga Desa Ciranjang, Kecamatan Ciranjang, Kabupaten Cianjur dilaporkan hilang tenggelam di Sungai Cisokan.
Berdasarkan informasi yang...
Diguyur Hujan Deras, Dua Kecamatan di Cianjur Diterjang Banjir
JABARNEWS | CIANJUR - Banjir menerjang dua kecamatan di Kabupaten Cianjur akibat hujan deras yang mengguyur sebagian daerah tersebut pada Jumat (23/9/2022) malam.
Atas insiden...
Diguyur Hujan Berhari-hari, Empat Desa di Garut Terendam Banjir
JABARNEWS | BANDUNG - Hujan deras dengan intensitas tinggi mengguyur wilayah Kabupaten Garut, Jawa Barat, pada Kamis 22 September 2022. Dampaknya menyebabkan meluapnya sungai...
Duh! Sebanyak 278 Kepala Keluarga Terdampak Pergerakan Tanah di Bogor
JABARNEWS | BOGOR - Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, pergerakan tanah di Kabupaten Bogor mengakibatkan 278 kepala keluarga (KK) atau 1.020 jiwa terdampak.
Pelaksana...
Gara-gara Sebuah HP, Seorang Pemuda Tewas Tenggelam di Situ Gede Tasikmalaya
JABARNEWS | TASIKMALAYA - Seorang pemuda bernama Sahrul Sidik (21) tenggelam di Situ Gede Kota Tasikmalaya pada Rabu (14/9/2022), dikarenakan HPnya terjatuh.
Kejadian tersebut bermula...
Uu Ruzhanul Ulum Bakal Adakan Pertemuan untuk Bahas Pencegahan Bencana Banjir dan Longsor
JABARNEWS | CIAMIS - Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum mengatakan menggelar pertemuan guna membahas upaya pencegahan agar bencana banjir dan longsor dapat...
Bandung Diguyur Hujan Deras, KBB di Kepung Longsor
JABARNEWS | BANDUNG - Hujan deras selama sepekan terakhir mengakibatkan longsor di 3 Kecamatan Kab. Bandung Barat (KBB).
Berdasarkan data BPBD KBB, curah hujan yang...
Diguyur Hujan Lebat, Enam Wilayah di Kota Bogor Dilanda Banjir
JABARNEWS | BOGOR - Sebanyak enam wilayah di Kota Bogor terendam banjir akibat hujan lebat yang mengguyur daerah tersebut pada Minggu (11/9/2022), malam.
Badan Penanggulangan...
Diguyur Hujan Deras, Wilayah Indihiang Tasikmalaya dikepung Banjir
JABARNEWS | TASIKMALAYA - Kawasan Kecamatan indihiang, Kota Tasikmalaya diterjang lupan air Sungai Ciloseh pada Minggu (11/9/2022) sekitar pukul 20.30 WIB.
Akibatnya, beberapa kelurahan mulai...
Terseret Sungai Citarum, Rizki Masih Belum Ditemukan
JABARNEWS | BANDUNG - Naas hendak ingin menyebrangi sunagi Citarum, Rizki (15) hilang terseret arus.
Anggota Satgas Penanggulangan Bencana, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (PB-BPBD) Kecamatan...
Kabupaten Cianjur Masuk Zona Merah Rawan Bencana, Masyarakat Diimbau Waspadai Banjir dan Longsor
JABAREWS | CIANJUR - Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Cianjur mengimbau warga di daerahnya untuk mewaspadai bencana banjir dan longsor.
Imbauan tersebut dikabarkan BPBD...
Longsor! Rumah Warga Cikadu Cianjur Ambruk Tertimpa Pohon
JABARNEWS | CIANJUR - Pasca pergeseran tanah (longsor), kini korban yang rumah ambruk tertimpa pohon besar warga Kampung Rema Tengah, Desa Sukamanah, Kecamatan Cikadu,...
Cibeber Cianjur Dikepung Banjir dan Longsor: Rumah Warga Ambruk, Sawah Rusak
JABARNEWS | CIANJUR - Peristiwa bencana alam yang sebelumnya hujan deras longsor terjang rumah ambruk, hektaran sawah rusak dan pemukiman penduduk dikepung banjir di...
Pasca Hujan Deras, Rumah Warga di Cibeber Cianjur Amblas
JABARNEWS | CIANJUR - Hujan deras diserai angin dan suara petir di Kabupaten Cianjur, rumah warga jebol hingga amblas di Kampung Ciperedah RT 3/10,...
Remaja yang Terseret Arus di Pantai Indramayu Belum Ditemukan, Tim SAR Sebut Terkendala Cuaca
JABARNEWS | INDRAMAYU - Tim SAR gabungan masih melakukan pencarian terhadap seorang remaja yang terseret arus pantai dan tenggelam di Desa Mekarsari Kecamatan Patrol...
Angin Puting Beliung Rusak Rumah di Serdang Bedagai
JABARNEWS | SERDANG BEDAGAI - Bencana angin puting beliung terjang 2 kawasan di Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatra Utara, yakni di Kecamatan Pegajahan dan Kecamatan...
Ratusan Rumah di Medan Terendam Banjir, Ketinggian Air Lebih 1 Meter
JABARNEWS | MEDAN - Curah hujan cukup tinggi terjadi sejak, Rabu (17/8/2022) sampai Kamis (18/8/2022) siang menyebabkan ratusan rumah di Kota Medan terendam banjir,...
Gempa Tektonik 5,5 Guncang Nias Barat, Tidak Potensi Tsunami
JABARNEWS | NIAS BARAT - Kawasan Kabupaten Nias Barat, Sumatra Utara diguncang gempa tektonik berkekuatan magnitudo 5,4. Gempa bumi tektonik tidak berpotensi tsunami, Senin...