JABARNEWS | BANDUNG – Ternyata, ada banyak dampak buruk bagi kesehatan jika terlalu banyak mengkonsumsi micin atau MSG. Hal ini tentunya mesti kalian waspadai.
JabarNews.com melansir dari channel Youtube @Saddam Ismail yang diunggah pada 27 Oktober 2021, dr. Saddam Ismail mengatakan bahwa setidaknya ada beberapa dampak buruk dari terlalu banyak mengkonsumsi micin atau MSG. Apa sajakah itu?
Berikut beberapa dampak buruk bagi kesehatan ketika terlalu banyak mengkonsumsi micin atau MSG yakni:
Baca Juga: Bupati Sumedang: Batik Sudah Jadi Busana Semua Kalangan, Pemersatu Bangsa
Baca Juga: Jokowi Mania Dukung Ganjar Pranomowi di Pilpres 2021, Munculkan Tagline Ini
Pertama. Kerusakan hati – Penggunaan micin atau MSG yang terlalu banyak, menurut dr. Saddam Ismail bisa menyebabkan kerusakan hati.
Baca Juga: VoB, Grup Band Hijaber Metal Asal Garut Akan Tour Eropa dan Satu Panggung dengan Slipknot
Baca Juga: Ini Dia Cara Belanja Online dengan Cashback Hingga 100 Persen
Hal itu terjadi karena biasanya makan yang banyak menggunakan micin tersebut juga mengandung lemak trans.
“Nah perpaduan ini (micin dan lemak trans) yang menyebabkan terkena penyakit perlemakan hati,” katanya.
Kedua. Diabetes – Ketika kalian mengkonsumsi makanan yang mengandung banyak micin bisa menyebabkan kerusakan hati dan juga terjadinya resistensi insulin yang membuat sel dalam tubuh tidak peka.
Baca Juga: Ternyata Ini Bahaya Ekstension Bulu Mata Menurut dr. Saddam Ismail
Hal ini mengakibatkan gula darah tidak terkontrol,”Ini bisa disebut dengan Diabetes Melitus tipe 2″ kata dr. Saddam Ismail.
Baca Juga: Edarkan Narkoba, Janda Asal Tebing Tinggi Ditangkap Polisi
Ketiga. Sakit Kepala – Selajutnya dapak dari terlalu banyak mengkonsumsi makan yang mengadung banyak micin bisa menyebabkan sakit kepala. ***