15 Hal Menyenangkan yang Dapat Dilakukan di Bali

Desa Penglipuran. (Foto: Pixabay)

4.Hutan Kera Suci

Hutan Kera Suci bisa dikatakan sebagai destinasi yang cukup unik dan menantang. Tepatnya berada di Ujung Ubud Monkey Forest, kamu bisa berinteraksi dengan monyet secara langsung dan lebih dekat lho!

5.Taman Budaya Garuda Wisnu Kencana (GWK)

Perjalanan naik bus Jakarta Bali tak akan lengkap jika belum mengunjungi GWK Bali. Yang menjadi daya tarik destinasi ini adalah patung Garuda Wisnu yang sangat besar dan bisa dilihat dari segala arah. Terdapat juga street theater, lotus pond, Indraloka garden, dan amphitheatre.

Baca Juga:  Persib Incar Kemenangan Atas Persija

6.Pantai Pandawa

Pantai Pandawa juga wajib dikunjungi karena memiliki banyak spot foto yang menarik. Mulai dari jalan raya menuju pantai, patung-patung wayang, hingga bibir pantai yang luas dan bersih akan melengkapi liburanmu!

Baca Juga:  Warga Ujungberung Doakan Yossi-Aries Menang

7.Bali Safari & Marine Park

Destinasi ini merupakan tempat penangkaran hewan-hewan yang dilindungi. Kamu pun bisa menikmati pemandangan alam yang luas sekaligus bersafari mulai dari Bali Modern hingga Bali Kuno di Bali Safari & Marine Park ini.

Baca Juga:  Sepeda Motor Diperbolehkan Melintas di Jalan Tol Ini

8.Desa Penglipuran

Desa Penglipuran menghadirkan atmosfer adat Bali yang sangat kental di tengah udara yang sejuk. Berada di Desa Kubu, Kabupaten Bangli, desa ini menjadi tempat favorit wisatawan untuk berfoto dan melihat rumah adat khas Bali lho!