Memiliki kisaran harga Rp2 jutaan, kejernihan suara pada Samsung Galaxy Buds Pro ini tidak perlu diragukan lagi yang tentunya mampu melibas bermacam genre musik. Didukung dengan fitur waterproof IPX7 yang membuat produk ini tetap aman saat tidak sengaja tercebur dalam air.
5. Apple Airpods Pro
Terakhir ada Apple Airpods Pro yang pastinya memiliki kualitas dan desain yang sangat baik. Dibandrol dengan harga sekitar Rp3 jutaan yang dapat memberikan pengalaman sempurna untuk mendengarkan suara. Mulai dari hadirnya fitur Noise Canceling yang berfungsi sebagai peredam kebisingan maupun gangguan dari luar yang menjadi salah satu keunggulan produk ini.
Melalui desain minimalis, Airpod Pro diklaim menjadi satu-satunya headset in-ear yang mampu meredam kebisingan aktif. Menariknya lagi, headset ini memiliki mikrofon bagian luar yang menjadi sensor untuk mendeteksi kebisingan suara dari luar. Tak ketinggalan, pengisian daya nirkabel dan telah memiliki sertifikat Qi, yang membuat produk ini dapat digunakan selama 24 jam.
Tips Beli Headset Bluetooth Sesuai Kebutuhan
Itu tadi beberapa rekomendasi pilihan headset bluetooth yang dapat kamu pilih. Sebelum membeli, pastikan kamu mempertimbangkan fungsi dan sesuaikan dengan budget sehingga bisa mendapatkan produk yang tepat sesuai kebutuhan. Jika kamu membutuhkan rekomendasi atau model headset bluetooth lainnya, cek langsung saja di Shopee.
Beli Rekomendasi Headset Bluetooth Terbaik di Shopee
Tak hanya memiliki harga yang variatif, membeli TWS bluetooth di Shopee juga banyak promonya, salah satunya program flash sale. Yuk, penuhi semua kebutuhan harian kamu hanya di Shopee!.***