Diskon 50 Persen Tarif Listrik Mulai Berlaku Hari Ini, Begini Cara Mendapatkannya

Pemerintah berencana memberikan diskon tarif listrik. (foto: istimewa)

Namun, PLN tetap memberlakukan batas maksimal pembelian token sesuai jam nyala dan kapasitas daya terpasang. Masyarakat diimbau untuk tidak melakukan penimbunan token karena aturan yang berlaku tetap membatasi pemakaian listrik.

Baca Juga:  Sri Mulyani Sebut Presiden Jokowi Setujui Kenaikan Tarif Listrik

Panduan Pembelian Token Listrik dengan Diskon

Berikut adalah langkah mudah untuk membeli token listrik dengan diskon melalui aplikasi PLN Mobile: