Ini Dia Hal yang Harus Diperhatikan Saat Akan Liburan Naik Bus

Ilustrasi liburan naik bus
Ilustrasi liburan naik bus (freepik)

JABARNEWS | BANDUNG – Saat akan liburan naik bus, ada beberapa hal yang harus kalian perhatikan sebelumnya. Hal ini tentunya penting diketahui.

Apalagi dalam masa pandemi covid-19, kalian mesti tetap waspada. Lalu, hal apa saja yang mesti diperhatikan ketika akan liburan naik bus?

Baca Juga:  Surprise! Ridwan Kamil Dapat Kado Ulang Tahun dari Kontingen PON Jabar

JabarNews.co.id melansir dari banyak sumber, berikut beberapa hal apa saja yang mesti diperhatikan ketika akan liburan naik bus:

Pertama. Cek dulu syarat dan lokasi tujuan – Di tengah situasi yang tak menentu ini, langkah pertama yang perlu dilakukan sebelum bepergian naik bus saat pandemi adalah mencari tahu syarat apa saja yang harus dipenuhi sebelum berangkat.

Baca Juga:  Percepat Capaian Vaksin Booster, ini Upaya yang Dilakukan Polres Purwakarta

Misalnya harus menyertakan hasil antigen terbaru atau mengisi formulir online. Tentunya kamu gak mau kan gagal pergi karena lupa membawa persyaratan yang diwajibkan.

Baca Juga:  Hari-H Lebaran, hingga Malam Jalur Puncak Cianjur Masih Normal