Kedua. Besaran utang – Topik keuangan ini kerap kali menimbulkan masalah dalam rumah tangga. Akibat ketidakjujuran satu sama lain. Misalnya, istri diam-diam mengajukan utang ke tetangga untuk memenuhi gaya hidup.
Kemudian, tetangga tersebut menagih kepada suaminya. Di mana sang suami tidak tahu sama sekali dengan utang istrinya. Maka, pasti akan terjadi cekcok besar.
Ketiga. Pembagian pengeluaran keluarga – Jika suami saja yang bekerja, maka umumnya pengeluaran keluarga atau biaya rumah tangga menjadi tanggungan suami. Namun bila suami istri bekerja atau berpenghasilan, biasanya ada pembagiannya.
Sebagai contoh, gaji suami diberikan kepada istri untuk memenuhi kebutuhan rumah tangga. Sementara gaji istri ditabung atau diinvestasikan. ***