KPK Ungkap Alasan Batal Periksa Cak Imin

Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin
Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin. (foto: istimewa)

“Informasi yang kami peroleh dari tim di KPK tadi menyampaikan bahwa telah menerima surat konfirmasi dari saksi ini,” kata Ali Fikri dalam sebuah video yang diunggah di kanal YouTube Kompas TV pada Selasa (5/9/2023).

Baca Juga:  Ciee...! PKB dan Gerindra Semakin Solid, Sekber Jadi Buktinya

Ali Fikri juga menginformasikan bahwa setelah pembatalan pemeriksaan hari ini, Cak Imin telah meminta agar pemeriksaan sebagai saksi dalam kasus korupsi di Kemnaker dapat dilakukan pada Kamis (7/9/2023). Permintaan ini diajukan dalam surat konfirmasi yang dikirimkan kepada KPK. (red)

Baca Juga:  Ingin Memajukan Sepak Bola Indonesia, Legenda Persib Robby Darwis Bentuk SSB

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News