Makanan Penyebab Plek Hitam Pada Kulit, Hindari Sebelum Terlambat

Ilustrasi plek hitam pada wajah (Foto: Freepik)

2. Kedelai – Makanan yang menyebabkan flek hitam selanjutnya adalah kedelai. Pasalnya, kedelai mengandung fitoestrogen, yang meniru estrogen alami.
Hal ini dapat menyebabkan ketidakseimbangan hormon yang bisa menyebabkan kulit berjerawat.

Baca Juga:  Emil Sayangkan Pengelola Pasar Gedebage Tak Pedulikan Keselamatan

3. Makanan Berlemak atau Gorengan – Banyak alasan untuk menghindari makanan yang digoreng atau berlemak. Selain tidak sehat yang dapat menyebabkan penambahan berat badan serta masalah jantung, jenis makanan ini dapat berdampak serius pada kulit.

Baca Juga:  Ragam Manfaat Buah Semangka Bagi Kecantikan Wajah

Konsumsi makanan berlemak atau gorengan dapat menjadi salah satu penyebab munculnya bintik hitam pada wajah.***