Penderita Kretin di Desa Ini Hampir Tak Ada yang Menikah, Masalah Kesehatan Apa Itu?

Ilustrasi penderita kretin. (foto: istimewa)

Ia mengatakan, penderita kretin di Lemahbang yang menikah merupakan seorang perempuan warga Dusun Janggle, Lemahbang. Ia menderita tunarungu.

“Suaminya normal. Anaknya juga normal. Itu sebenarnya keterbatasannya tidak begitu berat, masih bisa diajak komunikasi. Kalau yang lainnya hingga saat ini belum ada yang menikah,” ungkap dia.

Baca Juga:  Sukses

“Sebagian besar mereka tidak menikah karena keterbatasan komunikasi. Di desa sebelah, luar Lemahbang, ada difabel yang menikah anaknya juga menjadi difabel,” tambah Sugito.

Baca Juga:  Ehemm..Lagi, Jokowi Kenakan Pakaian Adat

Meski banyak kretin di Lemahbang yang tidak menikah, Pemerintah Desa Lemahbang tetap memberikan sosialisasi kepada masyarakat terkait nikah dini.

“Kami sosialisasi tentang pernikahan dini dengan tokoh agama. Karena bisa jadi pernikahan dini bisa menjadi penyebab adanya gangguan pada anak yang lahir,” pungkas Sugito. (red)

Baca Juga:  Lokasi Layanan SIM Keliling di Kota Bandung Hari Ini, 21 November 2023

 

sumber: Detik.com