PKS Purwakarta Bakal Konversi Suara Asyik Di Pilpres 2019

JABARNEWS | PURWAKARTA – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Purwakarta siap memenangkan siapapun calon presiden dan wakil presiden yang diusung koalisi.

PKS tidak gentar dengan duet Golkar dan PDI Perjuangan yang tampaknya sangat kuat di Purwakarta pada urusan Pilpres. Untuk itu, PKS Purwakarta mengaku sudah punya strateginya khusus untuk memenangkan jagoannya.

Baca Juga:  Baru 50 Persen Dari 3.700 Kasus TB Ditangani

“Kita akan konversi suara Asyik (Sudrajat-Syaikhu) di Pilgub ke Pilpres 2019,” ujar H Hasan Sobari Lc kepada Jabarnews, Senin, (6/8).

Sudrajat-Syaikhu/Net

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Keuangan 23 Mei 2022, Pemilik Rasi Bintang Libra dan Scorpio

Menurut H Hasan, raihan suara Sudrajat-Syaikhu pada perhelatan pilgub lalu, cukup tinggi di Purwakarta. Sehingga, pihaknya bakal meracik suara tersebut untuk memenangkan Pilpres 2019.

Baca Juga:  Masih Banyak Yang Belum Sadar Bahaya Penyakit Diabetes, Berikut Tanda-tandanya

“Sambil kita terus konsolidasi dengan menambah dan merawat saksi yang ada,” tandasnya. [jar]

JABARNEWS | BERITA JAWA BARAT