Ternyata Ini Fitur-fitur Baru Yang Ada Dalam Apple iOS 15

JABARNEWS | BANDUNG – Pembaharuan yang terjadi pada Apple iOS 15 ini lebih berfokus pada pemberian banyak informasi mengenai data terkumpul oleh aplikasi dari pihak ketiga pada perangkat Apple yang digunakan para pengguna.

Selain itu juga Apple iOS 15 ini juga berfokus pada privasi serta proteksi sirkulasi data. Melalui fitur Focus serta bisa bergabung ke panggilan FaceTime dengan tautan web.

Berikut pilihan fitur dari Apple iOS 15 yakni:

Baca Juga: Yuk Simak Cara Mudah Membersihkan Kaca Aquarium Yang Kusam

Baca Juga: Ada Tiga SMA di Purwakarta Terapkan Sistem Kredit Semester, Ini Kelebihannya

Baca Juga:  KPU Bandung Tetapkan Rindu Dan Oded-Yana Pemenang Pilkada

Pertama. Facetime – Salah satu fitur yang bermanfaat untuk meningkatkan performa. Melalui fitur Facetime, pengguna akan memperoleh fitur noise reduction yang bermanfaat untuk menghilangkan suara latar belakang pada saat melakukan panggilan.

Baca Juga: Ingin Punya Keluarga Sakinah Mawaddah Warahmah? Lakukan Tips Ini

Baca Juga: Begini Cara Membedakan Ketumbar Berkualitas Bagus dan tidak Menurut Dr. Zaidul Akbar

Selain itu, Facetime juga hadir dalam bentuk portrait serta dapat mengubah background menjadi blur. Menariknya lagi, pengguna dapat membagi video serta musikal pada saat melakukan facetime.

Kedua. Notifikasi dan Pesan – Melalui fitur pada iOS 15 iPhone satu ini, pengguna dapat mengelompokkan notifikasi serta menerimanya sebagai ringkasan dalam waktu tertentu.

Baca Juga:  Ramalan Zodiak Hari Ini Selasa 22 November 2022 Virgo, Libra dan Scorpio

Dengan adanya pembaharuan ini memberikan dampak pada gambar baru pada notifikasi dengan foto kontak serta ikon aplikasi dengan ukuran yang lebih besar.

Baca Juga: Sering Minum Saat Makan Ternyata Bisa Sebabkan Masalah Kesehatan Ini

Baca Juga: Yuk Simak! Kelebihan Dan Kekurangan Dari Keempat Bahan Kerudung Pashmina Ini

Ketiga. Verifikasi Dua Langkah – Seperti yang kita ketahui, untuk menjaga keamanan privasi para pengguna harus melakukan adanya verifikasi 2 langkah pada saat mencoba login pada beberapa aplikasi.

Pada fitur ini, para pengguna tidak perlu lagi terkoneksi dengan internet untuk menggunakan pihak ketiga seperti penggunaan Google atau yang lainnya.

Baca Juga:  Wali Kota Melbourne Kagumi Produk Lokal Bandung

Baca Juga: Dedi Mulyadi: Tambang Ilegal Kerap Membuat Warga Hanya Melihat Tanpa Daya

Keempat. Safari – Fitur iOS 15 iPhone selanjutnya adalah Safari. Bagi Anda yang gemar browsing pada perangkat iPhone, tentu sudah tidak asing dengan fitur satu ini. Dalam sistem operasi terbaru iPhone ini, fitur safari akan mengusung desain bar tab bar.

Serta mendukung grup tab, sehingga pengguna dapat menambahkan tab yang sedang mereka buka ke dalam grup yang mereka inginkan. ***