Begini Cara Mencuci Sepatu Tanpa Air Dengan Mudah dan Praktis

JABARNEWS | BANDUNG – Ada sejumlah cara mencuci sepatu tanpa air agar tetap bersih. Tentunya hal ini bisa coba kalian lakukan di rumah.

Selain itu, cara mencuci sepatu tanpa air ini tebilang lebih praktis dibandingkan seperti biasanya. Karena, kita nggak perlu ribet lama nunggu sepatu kering. Lalu, bagaimana caranya?

Berikut beberapa cara mencuci sepatu tanpa air dan anti ribet:

Baca Juga: Yuk Simak Cara Aman Tidur Bersama Bayi Menurut Bidan Kriwil

Baca Juga: Game Dengan Map Terluas dan Seru Untuk Dimainkan, Ini Pilihannya

Baca Juga:  Ramalan Zodiak 22 November 2021: Waspada! Capricorn Akan Hadapi Kesulitan

Pertama. Semir Sepatu – Jenis bahan sepatu berbeda-beda. Anda bisa menentukan pilihan yang tepat dari segi perawatan. Cara mencuci sepatu tanpa air yang pertama ini cukup aman.

Baca Juga: Begini Cara Mengatasi Bayi Kembung di Rumah, Diantaranya Memijat Bagian Perut

Baca Juga: Awas! Ini Resiko Hamil Pada Usia 40 Tahun, Salah Satunya Terjadi Keguguran

Namun khusus Anda yang memiliki sepatu kulit. Anda bisa memilih menggunakan cara ini tanpa harus mencucinya. Pastikan sebelum Anda semir sepatu kulit, bersihkan permukaannya dengan tisu basah.

Baca Juga:  Terima Dana Hibah Kemendikbudristek, Unisba Diseminasikan Hasil Penelitian dan PKM Terkait MBKM

Kedua. Baking Soda – Cara mencuci sepatu tanpa air yang selanjutnya yaitu menggunakan baking soda. Bahan dapur yang satu ini ternyata cukup ampuh untuk membersihkan dan merawat sepatu dengan cepat.

Cara ini cukup mudah tanpa harus menggunakan air dan sabun seperti mencuci sepatu pada umumnya. Anda cukup siapkan peralatannya terlebih dulu. Cukup siapkan baking soda, air, dan sikat gigi bekas.

Baca Juga: Benarkah Pria Sering Onani Bisa Menyebabkan Ejakulasi Dini? Ini Kata Inez Kristanti

Baca Juga: Usir Penambang Ilegal, Advokat Korban Bacok di Kalsel Meninggal

Baca Juga:  Kemendes PDTT Gagas Program Desa Peternakan Terpadu, Terobosan Ketahanan Pangan

Ketiga. Pasta Gigi – Banyak cara mudah yang bisa Anda lakukan untuk mendapatkan sepatu kinclong kembali. Bahkan tanpa harus mencucinya dengan air dan sabun. Cara mudah yang bisa Anda lakukan yaitu menggunakan pasta gigi.

Baca Juga: Dihadapan Pemimpin Dunia COP26, Ridwan Kamil Paparkan 12 Strategi Pemulihan Citarum Harum

Cara ini cukup mudah dan aman untuk sepatu. Hal yang perlu Anda siapkan yaitu pasta gigi dan lap bersih. Caranya, sediakan peralatan dan bersihkan sepatu terlebih dulu. ***